Selamat Datang di Balai Laboratorium Kesehatan Masyarakat Magelang. Seluruh keluarga besar  Balai Laboratorium Kesehatan Masyarakat Magelang berkomitmen mewujudkan zona integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). 


Penghentian Sementara Layanan Klinik

2021-07-05 09:25:18

Penghentian Sementara Layanan Klinik

Sehubungan dengan adanya pemberlakukan kegiatan masyarakat atau PPKM darurat Covid-19 di wilayah Jawa dan Bali yang mulai berlaku sejak 5 Juli 2021. sehingga sejak dimulainya Pembatasan Pemberlakuan Kegiatan Masyarakat untuk wilayah Jawa dan Bali, Balai Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Magelang melakukan penghentian sementara untuk pelayanan klinik dan laboratorium dimulai sejak PPKM mulai diberlakukan yaitu tanggal 5 Juli 2021 hingga 20 Juli 2021.
 
Pelayanan pasien rutin yang dalam pengobatan, untuk sementara dialihkan dalam bentuk konsultasi secara daring melalui media sosial Balai Litbangkes Magelang di instagram @litbangkesmaglang ataupun melalui media komunikasi WhatsApp dengan petugas yang melayani di nomor 085700101015 (desi) atau di nomor 087728379982 (yuni kusumastuti).
 
Informasi lebih lanjut mengenai penghentian pelayanan Klinik ini dapat diakses melalui laman pengumuman di halaman berikut.

Print Friendly, PDF & Email


Link Terkait

Survei Persepsi Korupsi & Kepuasan Pelayanan Publik

logo

Lokasi Labkesmas Magelang



Tentang Kami



Balai Laboratorium Kesehatan Masyarakat Magelang

  • Alamat: Kavling Jayan Borobudur, Kab.Magelang, Jawa Tengah 56553

  • Phone: (0293) 789435

  • Email: labkesmasmagelang@kemkes.go.id

Hit Counter

1970